Visi Misi


Pernyataan Visi tersebut telah dituangkan dalam SK Rektor nomor 010/KEP/III.3.AU/B/2021  tanggal 03 Februari 2021.

Visi ITBM Wakatobi adalah sebagai pusat unggulan (Center of excellence) dalam pengembangan Ipteks dan sumber daya manusia yang berjiwa enterpreneurship berdasarkan nilai-nilai keislaman.


Misi ITBM Waktobi ada 4 (empat), dan telah ditetapkan bersamaan dengan Visi ITBM Wakatobi telah dituangkan dalam SK Rektor nomor 010/KEP/III.3.AU/B/2021  tanggal 03 Februari 2021. Berikut ini adalah rumusan Misi ITBM Wakatobi:

  1. Menyelenggarakan Pendidikan dan pengajaran secara profesional yang berjiwa enterprenurship berdasarkan Al-Islam dan Kemuhammadiyahan; 
  2. Menyelengggarakan Penelitian yang berkontribusi pada perkembangan IPTEKS dan Bisnis; 
  3. Menyelenggarakan Pengabdian kepada Masyarakat untuk kesejahteraan masyarakat; 
  4. Menyelenggarakan Kerjasama dengan dunia usaha dan dunia industri yang saling menguntungkan.

  1. Terselenggaranya pendidikan dan pengajaran yang berkualitas dan berlandaskan nilai keislaman.
  2. Terlaksananya penelitian yang inovatif di bidang teknologi dan bisnis untuk meningkatkan kesejahteraan ummat. 
  3. Terlaksananya pengadian kepada masyarakat yang berbasis teknologi, bisnis dan keislaman.
  4. Terselenggaranya pembinaan Al Islam dan Kemuhammadiyahan kepada civitas akademika secara berkesinambungan.